Pages

Sunday, April 19, 2015

Aplikasi Quiz Soal Anak Berprestasi (PPS)

Diabawah ini adalah soal tes untuk siswa berprestasi kelas 5. Terdiri dari 70 soal pilihan ganda dengan materi diantaranya, Pendidikan kewarganegaraan, Bahasa Indonesia, Matematika, Ilmu pengetahuan alam, dan sosial. Soal tes ini disusun seperti sebuah aplikasi quiz dengan nilai yang tertera di dalamnya.




Sebuah Quiz yang dibuat dengan Power point memiliki format Power Point Show atau PPS. Jika di buka maka akan otomatis silide show dan kita tinggal memainkannya sesuai petunjuk yang ada. Permainan ini lebih mengarah pada latihan soal dengan alat pendukung komputer atau laptop. terdiri dari 20 soal pendidikan kewarganegaraan, 15 soal bahasa indonesia, 10 soal matematika, 15 soal bahasa indonesia, dan 10 soal ilmu pengetahuan sosial.

Halaman Quiz


 Mulai masuk pertanyaan, dan siswa hanya memilih jawaban mana yang betul kemudian klick.
Dalam mengerjakan soal ini, siswa menghitung soal salah dari awal sampai selesai.


Jika siswa menjawab benar maka soal akan dilanjutkan
sedangkan jika jawabannya salah siswa akan mendapatkan kesempatan bermain untuk melanjutkan
Permainan ini akan gagal jika siswa tidak bisa menjawab pertanyaan secara berurutan sampai lebih dari 3 kali.


Siswa dapat melihat nilai sesuai dengan jumlah soal yang kamu jawab salah.


Permainan ini dibuat sebenarnya untuk membantu murid saya secara pribadi yang pada bulan ini akan mengikuti lomba teladan antar kecamatan. Quiz soal diatas sesuai dengan materi kelas 4 dan 5 dengan materi sesuai kurikulum KTSP. Untuk mendownloadnya silakan:


Selamat mencoba.....!!!

No comments:

Post a Comment